Biar lengkap fitur yang ada di blog biasanya ditambahkan tombol untuk menyimpan postingan artikel dalam format pdf. Tombol ini banyak dipakai para blogger profesional karena selain memudahkan pengunjung blog untuk menyimpan postingan artikel fitur ini juga akan membuat format tampilan blog tidak berubah sewaktu di save... gimana sobat, tertarik untuk memasang fitur ini ???. Oke... buat yang tertarik untuk memasang fitur ini di blognya, silakan ikuti langkah-langkah berikut ini.
Cara Pemasangan :
- Kunjungi situs PDF Online.
- Jika belum mempunyai akun di situs PDF Online silakan sobat blogger mendaftar terlebih dahulu.
- Isi formulir pendaftaran kemudian klik "Sign Up" untuk mendaftar.
- Aktifkan (Generate) kode Java Script kemudian copy kode Java Script tersebut.
- Login ke blog sobat.
- Klik Design >>> Edit HTML.
- Centang "Expand Widget Templates".
- Cari kode : <data:post.body/>.
- Paste kode Java Script dari situs PDF Online dibawah kode <data:post.body/>.
- Klik "Save" dan lihat hasilnya...
[Semoga Bermanfaat]
Tidak ada komentar :
Posting Komentar
Accept criticism and suggestions from friends for the perfection of this Blog.
Hopefully this article useful,
Thank you :)